QUALITY OF WORK-LIFE (QWL) PERAWAT DI UNIT RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT SWASTA SURABAYA TAHUN 2023

Fitria, Anisatul (2023) QUALITY OF WORK-LIFE (QWL) PERAWAT DI UNIT RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT SWASTA SURABAYA TAHUN 2023. Undergraduate thesis, STIKES Yayasan RS Dr. Soetomo Surabaya.

[img] Text
COVER.pdf

Download (406kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (34kB)
[img] Text
BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (229kB)
[img] Text
BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf

Download (120kB)
[img] Text
BAB III KERANGKA KONSEPTUAL.pdf

Download (38kB)
[img] Text
BAB VI PENUTUP.pdf

Download (31kB)

Abstract

Kualitas kehidupan kerja merupakan suatu keadaan dimana para pegawai dapat memenuhi kebutuhan mereka yang penting dengan bekerja dalam organisasi (Dessler, 2013) Angka BOR dari Tahun ke tahun di Rumah Sakit Swasta Di Surabaya tidak menunjukkan nilai yang tetap, atau dapat meningkat, tetapi kemudian juga turun, dikarenakan tahun 2021 hingga 2022 masih ada pasien Covid 19 sehingga menunjukkan angka yang naik turun bervariasi atau tidak stabil. Hal itu bisa di lihat dari capaian bed occupancy rate tahun 2021 terdapat BOR yang rendah di unit rawat inap TW IV sebesar 43,28 % Pada tahun 2022 dengan presentase BOR Tinggi di rawat inap TW IV sebesar 70,08 %. Kemudian Jumlah hari perawatan Rumah Sakit Swasta Surabaya pada tahun 2021 yaitu 29859 dan pada tahun 2022 yaitu sebesar 30177 Pada penelitian ini menganalisis kualitas kehidupan kerja perawat dirawat inap Rumah Sakit Swasta Surabaya dengan metode deskritif kuantitatif. Polulasi sebanyak 126 orang sampel yang diambil 55 perawat Probability dengan simple random sampling. Uji yang digunakan pada penelitian ini yaitu distribusi frekuensi. Hasil penelitian menunjukkan karyawan yang memiliki kualitas kehidupan kerja dari komponen qwl yang kurang baik paling tinggi yaitu fasilitas yang tersedia dan komponen keterlibatan karyawan. Untuk meningkatkan kualitas kehidupan kerja pihak rumah sakit harus memaksimalkan program-program untuk membantu karyawan dalam bersamabersama menemukan resolusi konflik serta program sarana refreshing agar menurunkan tingkat stres yang berdampak pada performa kerja untuk perawat. Kata kunci : Kualitas kehidupan kerja, perawat, rumah sakit

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kualitas kehidupan kerja, perawat, rumah sakit
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 360 Permasalahan dan kesejahteraan sosial > 362 Masalah dan layanan, kesejahteraan sosial pada sekelompok orang > 362.11 Administrasi Rumah Sakit
Divisions: Program Studi > S1 Administrasi Rumah Sakit
Depositing User: Nazilatur Rohmah
Date Deposited: 27 Dec 2023 07:25
Last Modified: 27 Dec 2023 07:25
URI: http://repository.stikes-yrsds.ac.id/id/eprint/680

Actions (login required)

View Item View Item