FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DISIPLIN KERJA KARYAWAN RUMAH SAKIT WIYUNG SEJAHTERA SURABAYA

Erlina, Sintha Bella (2023) FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DISIPLIN KERJA KARYAWAN RUMAH SAKIT WIYUNG SEJAHTERA SURABAYA. Undergraduate thesis, STIKES Yayasan RS Dr. Soetomo Surabaya.

[img] Text
COVER.pdf

Download (172kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (23kB)
[img] Text
BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (71kB)
[img] Text
BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf

Download (62kB)
[img] Text
BAB III KERANGKA KONSEPTUAL.pdf

Download (21kB)
[img] Text
BAB VI PENUTUP.pdf

Download (14kB)

Abstract

Di Rumah Sakit Wiyung Sejahtera dalam penerapan reward terhadap karyawan dengan menggunakan sistem interdisiplin dan service excellent, dengan cara absensi datang awal, tidak pernah telat, tidak ada cuti, tidak ada izin meninggalkan RS dalam satu bulan. reward yang diberikan ialah ada juara 1,2,3 berupa insetif. Baru diterapkan di bulan Januari 2023, pemberian reward interdisiplin selama satu bulan sekali. Service excellent dalam penerapannya ialah menggunakan survey kepuasaan pasien kepada tiap departemen. Mendapatkan reward berupa service excellent yang diadakan 3 bulan sekali setelah penilaian interdisiplin. Hal ini sesuai penilaian HRD pada ketentuan nilai 35 berarti dengan skor <85 kurang dari 85%, tampak pada data tersebut bahwa pada semester 2 tahun 2 022 banyak sekali yang mendapatkan nilai 35 dan belum mencapai target peraturan di RS sehingga pada tahun 2023 diberlakukan kebijakan baru adanya reward system berupa interdisplin. Peneliti melakukan penelitian untuk mengetahui apakah setelah diberlakunya reward sistem tersebut bisa mempengaruhi kedisiplinan dan memotivasi karyawan untuk menjadi lebih disiplin.Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan rancangan Cross Sectional yang bertujuan untuk dilakukan pengukuran atau pengamatan pada obyek penelitian dalam waktu yang bersamaan. Populasi dalam penelitian ini mencakup seluruh karyawan Rumah Sakit Wiyung Sejahtera Surabaya berjumlah 355 orang. Penentuan sampel dalam penelitian ini menggunakan rumus Slovin didapatkan sampel sebesar 188 karyawan Rumah Sakit. Menggunakan tipe penelitian deskriptif dikarenakan variabel yang diteliti adalah variabel tunggal sehingga tidak memerlukan pengujian hipotesis dan statistik, dengan tahapan uji distribusi frekuensi yang memberikan gambaran secara ringkas di tiap-tiap sub variabelnya. Analisis data ini menggunakan analisis univariat Kata kunci : Disiplin kerja, reward, service excellent

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Disiplin kerja reward ervice excellent
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 360 Permasalahan dan kesejahteraan sosial > 362 Masalah dan layanan, kesejahteraan sosial pada sekelompok orang > 362.11 Administrasi Rumah Sakit
Divisions: Program Studi > S1 Administrasi Rumah Sakit
Depositing User: Nazilatur Rohmah
Date Deposited: 27 Nov 2023 07:02
Last Modified: 27 Nov 2023 07:02
URI: http://repository.stikes-yrsds.ac.id/id/eprint/620

Actions (login required)

View Item View Item