HUBUNGAN PENGETAHUAN TERHADAP KEPATUHAN PERAWAT DALAM PENGURUSAN SURAT TANDA REGISTRASI (STR) DI RUMAH SAKIT ISLAM SURABAYA JEMURSARI

As’syari, Wahyunita Putri (2023) HUBUNGAN PENGETAHUAN TERHADAP KEPATUHAN PERAWAT DALAM PENGURUSAN SURAT TANDA REGISTRASI (STR) DI RUMAH SAKIT ISLAM SURABAYA JEMURSARI. Undergraduate thesis, STIKES Yayasan RS Dr. Soetomo Surabaya.

[img] Text
COVER.pdf

Download (425kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (111kB)
[img] Text
BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (177kB)
[img] Text
BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf

Download (188kB)
[img] Text
BAB III KERANGKA KONSEPTUAL.pdf

Download (44kB)
[img] Text
BAB VI PENUTUP.pdf

Download (109kB)

Abstract

Tenaga kesehatan yang wajib memiliki Surat tanda registrasi (STR) untuk menjalankan praktik sesuai dengan profesinya meliputi; Bidan, Perawat, Apoteker, Ahli Gizi, Petugas Kesehatan Masyarakat , dan Analis Laboratorium. Masih adanya 2 perawat yang tidak memilki STR, rumah sakit akan memberikan sanksi bahwa perawat tidak di perbolehkan menangani pasien. Tujuan dari peneliti ini adalah untuk Menganalisis Hubungan Pengetahuan Terhadap Kepatuhan Perawat Dalam Pengurusan Surat Registrasi (STR) di Rumah Sakit Islam Surabaya Jemursari. Metode dalam peneliti ini menggunakan kuantitatif deskriptif dengan 100 responden rawat inap rumah sakit islam Surabaya jemursari. Hasil penelitian ini terdapat pengukuran pengetahuan Responden dengan kategori sedang 26 – 40 sebesar 73 % responden (Cukup memahami penting nya STR), kemudian dalam pengurusan STR kategori Patuh dengan nilai 95 %. Hubungan Pengetahuan dengan kepatuhan dapat dijelaskan melalui hasil dari penelitian hubungan antara pengetahuan dan kepatuhan mengenai STR yang dimana hasil dari Uji Kendal tau adalah 0,322>0,05 yang berarti Ho diterima dan Ha ditolak. menunjukkan bahwa Tidak ada hubungan antar dua variabel hubungan antara variabel pengetahuan dengan variabel kepatuhan dapat diketahui melalui kolom correlation coefficient dengan nilai 0,098 yang termasuk dalam kategori Sangat Kuat, saran peneliti yaitu Ada keterbatasan dalam penelitian dengan ini perlu adanya variabel lain untuk penelitian selanjutnya dan Diadakan Sosialisasi pengetahuan tentang penting nya STR bagi tenaga medis atau perawat. Kata kunci : Pengetahuan, Kepatuhan, STR

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Pengetahuan Kepatuhan STR
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 360 Permasalahan dan kesejahteraan sosial > 362 Masalah dan layanan, kesejahteraan sosial pada sekelompok orang > 362.11 Administrasi Rumah Sakit
Divisions: Program Studi > S1 Administrasi Rumah Sakit
Depositing User: Nazilatur Rohmah
Date Deposited: 14 Nov 2023 04:22
Last Modified: 14 Nov 2023 04:22
URI: http://repository.stikes-yrsds.ac.id/id/eprint/600

Actions (login required)

View Item View Item