Sania, Marta Bella (2019) IDENTIFIKASI FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB RENDAHNYA ALOS TAHUN 2018 DI RSIA IBI SURABAYA. Diploma thesis, STIKES Yayasan RS Dr. Soetomo.
Text
COVER.pdf Download (204kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (101kB) |
|
Text
BAB I PENDAHULUAN.pdf Download (192kB) |
|
Text
BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf Download (291kB) |
|
Text
BAB III KERANGKA KONSEPTUAL.pdf Download (170kB) |
|
Text
BAB VI PENUTUP.pdf Download (105kB) |
Abstract
Statistik rawat inap digunakan untuk memantau kegiatan yang ada di unit rawat inap sebagai bahan atau data untuk perencanaan guna pengambilan kebijakan di rumah sakit melalui pelaporan kepada pihak unit rekam medis. Salah satu indikator rawat inap yang menilai efisiensi pelayanan kesehatan rawat inap yaitu Average Lenght of Stay (ALOS), yang merupakan rasio mengukur jangka waktu atau periode (berapa lama) rata-rata pasien dirawat atau menggunakan jasa pelayanan kesehatan di rumah sakit. Tujuannya yaituMenghitung ALOS pasien rawat inap bulan Januari-Desember pada Tahun 2018, Menghitung ALOS pasien rawat tahun 2018, Menghitung ALOS pasien rawat inap pada semester pertama pada tahun 2019, dan Mengidentifikasi faktor penyebab rendahnya ALOS (Average Length Of Stay) tahun 2018 di RSIA IBI Surabaya.Penelitian ini termasuk ke dalam jenis penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Populasi penelitian diambil dari jumlah berkas rekam medis masuk tahun 2018 sebesar 1.148 berkas rekam medis, dengan menggunakan teknik random sampling, jumlah sampel sebesar 297 berkas rekam medis tahun 2018. Teknik pengumpulan data dengan observasi, wawancara, kesioner, dan lembar check list. Metode analisis menggunakan analisis deskriptif statistic yang bermaksud untuk mendeskripsikan dan mengklasifikasikan data hasil penelitian. Data akan disatukan dalam bentuk tabel. Hasil penelitian ini yaitu Pada bulan januaridesember tahun 2018 nilai ALOS masih rendah 2-3. Kemudian di bulan januarijuni 2019 ALOS di RSIA IBI Surabaya masih rendah 2-3. Maka dapat disimpulkan bahwa nilai ALOS ditahun 2018 dan 2019 tidak ada kenaikan. Selain itu alat kesehatan di RSIA IBI Surabaya masih belum lengkap contohnya, MRI dan CT. Scan. Kata Kunci : Berkas Rekam Medis, ALOS
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Berkas Rekam Medis, ALOS |
Subjects: | 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 651 Layanan kantor > 651.504 261 Rekam Medik |
Divisions: | Program Studi > D3 Rekam Medik dan Informasi Kesehatan |
Depositing User: | Nazilatur Rohmah |
Date Deposited: | 09 Sep 2021 08:20 |
Last Modified: | 05 Apr 2022 12:53 |
URI: | http://repository.stikes-yrsds.ac.id/id/eprint/246 |
Actions (login required)
View Item |