ANALISIS USABILITY SYSTEM E-HEALTH MENGGUNAKAN METODE SYSTEM USABILITY SCALE (SUS) DI PUSKESMAS TENGGILIS SURABAYA

Irnahyulda, arianus Wisno (2025) ANALISIS USABILITY SYSTEM E-HEALTH MENGGUNAKAN METODE SYSTEM USABILITY SCALE (SUS) DI PUSKESMAS TENGGILIS SURABAYA. Diploma thesis, STIKES Yayasan RS Dr. Soetomo Surabaya.

[img] Text
COVER.pdf

Download (586kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (213kB)
[img] Text
BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (307kB)
[img] Text
BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf

Download (338kB)
[img] Text
BAB III KERANGKA KONSEPTUAL.pdf

Download (203kB)
[img] Text
BAB VI PENUTUP.pdf

Download (264kB)

Abstract

Pemanfaatan System E-Health di Puskesmas menjadi bagian penting dalam meningkatkan mutu layanan kesehatan. Namun, keberhasilan sistem sangat bergantung pada tingkat Usability-nya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tingkat Usability sistem E-Health di Puskesmas Tenggilis Surabaya menggunakan metode System Usability Scale (SUS). Evaluasi dilakukan terhadap lima variabel utama Usability, yaitu learnability, efficiency, memorability, errors, dan satisfaction, melalui kuesioner yang dibagikan kepada 100 responden yang telah menggunakan sistem. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mayoritas responden memberikan penilaian positif terhadap sistem, dengan skor SUS sebesar 84 yang tergolong dalam kategori Acceptabel, nilai B, dan tingkat Excellent. Meskipun sistem secara umum telah diterima dengan sangat baik, aspek kesalahan penggunaan (errors) masih perlu diperbaiki. Berdasarkan temuan ini, disarankan adanya peningkatan fitur koreksi kesalahan, sosialisasi dan pelatihan bagi pengguna baru, serta evaluasi berkala untuk memastikan pengguna tetap terbantu dan nyaman saat menggunakan sistem. Penelitian ini diharapkan dapat menjadi masukan bagi pengelola layanan digital kesehatan dalam meningkatkan mutu pelayanan dan pengalaman pengguna. Kata kunci: Learnability, Efficiency, Memorability, Errors, Satisfaction.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Learnability, Efficiency, Memorability, Errors, Satisfaction.
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 651 Layanan kantor > 651.504 261 Rekam Medik
Divisions: Program Studi > D3 Rekam Medik dan Informasi Kesehatan
Depositing User: Nazilatur Rohmah
Date Deposited: 31 Oct 2025 08:35
Last Modified: 31 Oct 2025 08:35
URI: http://repository.stikes-yrsds.ac.id/id/eprint/1027

Actions (login required)

View Item View Item