EVALUASI KELENGKAPAN BERKAS REKAM MEDIS RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT UMUM USADA SIDOARJO

Awan, Bella Charina Putri (2021) EVALUASI KELENGKAPAN BERKAS REKAM MEDIS RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT UMUM USADA SIDOARJO. Diploma thesis, STIKES Yayasan RS Dr. Soetomo Surabaya.

[img] Text
COVER.pdf

Download (235kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (230kB)
[img] Text
BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (363kB)
[img] Text
BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf

Download (471kB)
[img] Text
BAB III KERANGKA KONSEPTUAL.pdf

Download (350kB)
[img] Text
BAB VI PENUTUP.pdf

Download (346kB)

Abstract

Rumah Sakit Umum Usada Sidoarjo secara berkelanjutan, jumlah pasien rawat inap pada bulan Januari sebanyak 77 Pasien, belum pernah dilakukan penelitian tentang evaluasi kelengkapan berkas Resume Medis. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi kelengkapan dan mengetahui dampak ketidak lengkapan berkas Resume Medis pasien Rawat Inap di Rumah Sakit Umum Usada Sidoarjo. Setiap pencatatan dalam rekam medis harus diisi dengan lengkap sesuai dengan permenkes Nomor : 269/Mankes/SKII/2008. Jenis penelitian ini merupakan penelitian deskriptif, penelitian ini adalah penilitihan observasional dengan teknik cross sectional yang mengidentifikasi penyebab tidak diisinya rekam medis dengan melakukan wawancara kepada dokter, perawat, dan perekam medis serta dilakukan analisis deskriptif, metode penarikan sampel adalah total sampling, dari total 77 sampel berkas resume medis pada bulan Januari 2021 kelengkapan sebanyak 34% dan data ketidaklengkapan sebanyak 66%, dengan faktor penyebab yaitu jam praktik dokter yang singkat dan kurangnya petugas rekam medis yang berlatar belakang pendidikan rekam medis. Kata Kunci : Kelengkapan berkas, Rawat Inap, Rumah Sakit.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kelengkapan berkas, Rawat Inap, Rumah Sakit.
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 651 Layanan kantor > 651.504 261 Rekam Medik
Divisions: Program Studi > D3 Rekam Medik dan Informasi Kesehatan
Depositing User: Nazilatur Rohmah
Date Deposited: 16 Feb 2024 08:26
Last Modified: 16 Feb 2024 08:26
URI: http://repository.stikes-yrsds.ac.id/id/eprint/690

Actions (login required)

View Item View Item