PERANCANGAN ULANG TATA RUANG REKAM MEDIS DI PUSKESMAS PASEAN KABUPATEN PAMEKASAN (STUDI LAPANGAN)

Ridlo, Rahmat Zainur (2022) PERANCANGAN ULANG TATA RUANG REKAM MEDIS DI PUSKESMAS PASEAN KABUPATEN PAMEKASAN (STUDI LAPANGAN). Diploma thesis, STIKES Yayasan RS Dr. Soetomo Surabaya.

[img] Text
COVER.pdf

Download (217kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (16kB)
[img] Text
BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (138kB)
[img] Text
BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf

Download (79kB)
[img] Text
BAB III KERANGKA KONSEPTUAL.pdf

Download (57kB)
[img] Text
BAB VI PENUTUP.pdf

Download (54kB)

Abstract

Pelayanan kesehatan di Indonesia telah didukung oleh beberapa fasilitas pelayanan seperti puskesmas, dokter keluarga, klinik, rumah sakit, dan sebagainya. Fasilitas pelayanan kesehatan diharapkan dapat memberikan pelayanan kesehatan yang bermutu agar derajat kesehatan masyarakat dapat tercapai. Unit Rekam Medis dalam memberikan pelayanan juga dituntut untuk dapat memberikan pelayanan yang optimal. Ilmu yang mempelajari tentang keserasian kerja antara ruang, peralatan elektronik dan peralatan kerja adalah ilmu ergonomi. Berdasarkan penelitian hasil studi di Unit Rekam Medis Puskesmas Pasean Ruang penyimpanan dan kerja petugas rekam medis dirasa terlalu sempit untuk ukuran tempat penyimpanan dan kerja bagi petugas rekam medis. Ukuran ruang rekam medis yang sempit menyebabkan tempat penyimpanan berkas rekam medis rawat inap menjadi terpisah dengan tempat penyimpanan berkas rekam medis rawat jalan. Metode pada penelitian ini menggunakan Penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan oleh peneliti di ruang rekam medis Puskesmas Pasean maka peneliti bermaksud untuk membuat desain tata ruang rekam medis yang sesuai standart ergonomi sesuai dengan permasalahan yang telah dijelaskan oleh peneliti berdasarkan hasil observasi dan kuesioner di atas menggunakan aplikasi sketchup. Kata kunci : perancangan tata ruang rekam medis, ergonomi ruang rekam medis, mutu pelayanan kesehatan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Perancangan tata ruang rekam medis, ergonomi ruang rekam medis, mutu pelayanan kesehatan.
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 651 Layanan kantor > 651.504 261 Rekam Medik
Divisions: Program Studi > D3 Rekam Medik dan Informasi Kesehatan
Depositing User: Indri Hartatiek Poerwatiningsih
Date Deposited: 10 Mar 2023 06:36
Last Modified: 10 Mar 2023 06:36
URI: http://repository.stikes-yrsds.ac.id/id/eprint/530

Actions (login required)

View Item View Item