ANALISIS KEBUTUHAN PETUGAS REKAM MEDIS PADA UNIT FILLING DENGAN METODE WORKLOAD INDICATOR STAFFING NEED DI RUMAH SAKIT (STUDI LITERATUR)

Patanduk, Restu (2021) ANALISIS KEBUTUHAN PETUGAS REKAM MEDIS PADA UNIT FILLING DENGAN METODE WORKLOAD INDICATOR STAFFING NEED DI RUMAH SAKIT (STUDI LITERATUR). Diploma thesis, STIKES Yayasan RS Dr. Soetomo Surabaya.

[img] Text
COVER.pdf

Download (38kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (18kB)
[img] Text
BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (25kB)
[img] Text
BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf

Download (75kB)
[img] Text
BAB V PENUTUP.pdf

Download (19kB)

Abstract

Beban kerja merupakan salah satu komponen penting dalam menghitung kebutuhan tenaga. Salah satu metode yang sering dipakai untuk perhitungan kebutuhan petugas yaitu metode Workload Indicators Staffing Need (WISN). Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa kebutuhan petugas rekam medis pada unit filling. Penelitian ini adalah penelitian dengan menggunakan studi literatur yaitu dengan melakukan telaah terhadap 10 jurnal yang telah disaring dari database (google schoolar, perpusnas, portal garuda dan pubmed). Berdasarkan hasil review 10 jurnal, terdapat 9 jurnal yang kekurangan petugas rekam medis pada unit filling sehingga perlu adanya penambahan petugas sehingga beban kerja dapat terbagi secara efisien, sedangkan 1 lainnya kelebihan petugas pada unit filling sehingga perlu adanya pengurangan petugas di rumah sakit tersebut, untuk jam kerja yang tersedia di rumah sakit berbeda-beda sesuai dengan kebijakan yang ada di rumah sakit tersebut, dan untuk standar kelonggaran juga berbeda-beda karena dipengaruhi oleh banyaknya kegiatan yang ada di unit filling di rumah sakit. Untuk jumlah kebutuhan petugas filling di rumah sakit dipengaruhi oleh beban kerja yang ada di rumah sakit tersebut, sehingga kebutuhan petugas filling di tiap rumah sakit dapat berbeda-beda. Dengan hasil tersebut kedepannya diharapkan rumah sakit memiliki jumlah petugas rekam medis khusunya di unit filling yang seimbang dengan beban kerja yang tersedia di rumah sakit. Kata Kunci: Beban kerja rekam medis, filling, WISN, Rumah Sakit.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Beban kerja rekam medis, filling, WISN, Rumah Sakit.
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 651 Layanan kantor > 651.504 261 Rekam Medik
Divisions: Program Studi > D3 Rekam Medik dan Informasi Kesehatan
Depositing User: Indri Hartatiek Poerwatiningsih
Date Deposited: 09 May 2022 05:38
Last Modified: 09 May 2022 05:38
URI: http://repository.stikes-yrsds.ac.id/id/eprint/394

Actions (login required)

View Item View Item