UPAYA PENERAPAN KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA (K3) OLEH PERAWAT DI RUMAH SAKIT (SKRIPSI LITERATURE REVIEW)

Amelia, Rizki (2021) UPAYA PENERAPAN KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA (K3) OLEH PERAWAT DI RUMAH SAKIT (SKRIPSI LITERATURE REVIEW). Undergraduate thesis, STIKES Yayasan RS Dr. Soetomo Surabaya.

[img] Text
COVER.pdf

Download (831kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (786kB)
[img] Text
BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (793kB)
[img] Text
BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf

Download (913kB)
[img] Text
BAB V PENUTUP.pdf

Download (726kB)

Abstract

Keselamatan dan Kesehatan Kerja Rumah Sakit adalah segala kegiatan untuk menjamin dan melindungi keselamatan dan kesehatan bagi sumber daya manusia rumah sakit, pasien, pendamping pasien, pengunjung maupun lingkungan rumah sakit melalui upaya pencegahan kecelakaan kerja dan penyakit akibat kerja di rumah sakit. Upaya tersebut Melaksanakan tugas dan tanggung jawab sesuai Sistem Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3) dengan baik. Untuk mengurangi angka PAK (Penyakit Akibat Kerja) dan KAK (Kecelakaan Akibat Kerja). Penelitian litertur review ini bertujuan untuk mendeskripsikan upaya penerapan K3 oleh perawat di rumah sakit. Metode yang digunakan adalah dengan pendekatan literatue review dengan teknik survey paper, pencarian terhadap database jurnal dan sumber pustaka yang relevan. Studi literature review ini diperoleh dari penelusuran artiker penelitian dari tahun 2010– 2020 dengan menggunakan Goggle Scholar, Garuda dan Willey. Terdapat 11 jurnal yang sesuai dengan kriteria inklusi dan sesuai dengan pertanyaan penelitian. Populasinya adalah perawat di rumah sakit. Hasil dari sebagian jurnal menunjukan bahwa, jurnal yang saya review tentang upaya penerapan K3 oleh perawat di rumah sakit yaitu sebagian besar hasil jurnal diatas upaya penerapan K3 tersebut untuk menceagah terjadinya kecelakaan atau kejadian tidak terduga. Kata Kunci : penerapan K3RS, perawat rumah sakit

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Penerapan K3RS, perawat rumah sakit
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 360 Permasalahan dan kesejahteraan sosial > 362 Masalah dan layanan, kesejahteraan sosial pada sekelompok orang > 362.11 Administrasi Rumah Sakit
Divisions: Program Studi > S1 Administrasi Rumah Sakit
Depositing User: Indri Hartatiek Poerwatiningsih
Date Deposited: 29 Sep 2021 07:54
Last Modified: 04 Jan 2022 08:43
URI: http://repository.stikes-yrsds.ac.id/id/eprint/313

Actions (login required)

View Item View Item