RANCANG BANGUN APLIKASI RETENSI BERKAS REKAM MEDIS DI UPT RUMAH SAKIT MATA MASYARAKAT JAWA TIMUR

Effendhy, Zavira Rizallah (2019) RANCANG BANGUN APLIKASI RETENSI BERKAS REKAM MEDIS DI UPT RUMAH SAKIT MATA MASYARAKAT JAWA TIMUR. Diploma thesis, STIKES Yayasan RS Dr. Soetomo.

[img] Text
COVER.pdf

Download (55kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (3kB)
[img] Text
BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (65kB)
[img] Text
BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf

Download (91kB)
[img] Text
BAB III KERANGKA KONSEPTUAL.pdf

Download (17kB)
[img] Text
BAB VI PENUTUP.pdf

Download (14kB)

Abstract

Pelaksanaan retensi di UPT RSMM Jawa Timur masih dilakukan secara manual. Memilah dan memindahkan BRM yang sudah melewati batas penyimpanan BRM aktif kedalam rak penyimpanan BRM inaktif yang lebih dari lima tahun sejak ia terakhir berkunjung berobat, retensi 2 tahun sesuai Standar Prosedur Operasonal di UPT RSMM Jawa Timur dan melakukan scanning kemudian disimpan dalam format Portable Document File (PDF) tanpa dicatat ulang kedalam komputer. Penelitian ini menggunakan metode wawancara dan kuesioner. Tujuan penelitian ini adalah membuat aplikasi retensi berkas rekam medis menggunakan Visual Basic 6.0, SQL, dan Microsoft Excel di unit rekam medis UPT RSMM Jawa Timur. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan dengan pendekatan System Development Life Cycle (SDLC) dengan metode waterfall. Hasil penelitian ini berupa program Aplikasi Retensi Berkas Rekam Medis yang menghasilkan lima form yaitu login, menu utama, daftar petugas, data pasien, validasi. Database yang terdiri dari dua tabel yaitu tabel petugas dan tabel data pasien. Output berupa laporan daftar BRM inaktif, daftar BRM yang akan dimusnahkan, dan scan berkas yang memiliki nilai guna. Aplikasi Retensi Berkas Rekam Medis ini telah diuji coba dengan blakbox testing. Kesimpulan dari penelitian ini adalah seluruh implementasi database, form, dan output 100% berhasil dan hasil kuesioner desain interface meyatakan 100% sesuai. Kata Kunci : Retensi, SDLC,waterfall, blackbox

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Retensi, SDLC,waterfall, blackbox
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 651 Layanan kantor > 651.504 261 Rekam Medik
Divisions: Program Studi > D3 Rekam Medik dan Informasi Kesehatan
Depositing User: Nazilatur Rohmah
Date Deposited: 13 Sep 2021 08:18
Last Modified: 11 Apr 2022 08:05
URI: http://repository.stikes-yrsds.ac.id/id/eprint/278

Actions (login required)

View Item View Item