PEMBUATAN APLIKASI PELAPORAN RAWAT INAP DENGAN VISUAL BASIC 6.0 DI RS JIWA MENUR PROVINSI JAWA TIMUR

Sadiqin, Ahmad Suhaemi (2019) PEMBUATAN APLIKASI PELAPORAN RAWAT INAP DENGAN VISUAL BASIC 6.0 DI RS JIWA MENUR PROVINSI JAWA TIMUR. Diploma thesis, STIKES Yayasan RS Dr. Soetomo Surabaya.

[img] Text
COVER.pdf

Download (53kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (12kB)
[img] Text
BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (72kB)
[img] Text
BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf

Download (108kB)
[img] Text
BAB III KERANGKA KONSEPTUAL.pdf

Download (17kB)
[img] Text
BAB VI PENUTUP.pdf

Download (14kB)

Abstract

Informasi yang tepat dan akurat sangat diperlukan guna menunjang mutu pelayanan kesehatan. Rekam medis yang baik mencatat segala pemberian pelayanan kesehatan yang diterima pasien, termasuk pencatatan mengenai riwayat penyakit pasien. Informasi ini dipakai sebagai bahan untuk pelaporan rumah sakit (Huffman, 1994). Oleh karena itu, rumah sakit dituntut untuk dapat mengelola dan menata segenap sumber daya yang ada sebaik mungkin. Maka dibutuhkan alat bantu untuk dapat mengelola dan menata secara cepat, tepat, dan akurat sehingga pelayanan yang baik dapat dihasilkan. Penelitian ini bertujuan membuat aplikasi pelaporan mulai dari menginputkan data pasien rawat inap mulai dari identitas pasien, tanggal masuk, ruang rawat inap serta hasil output pelaporan yang lain. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode observasi dan wawancara. Metode observasi dilakukan dengan cara pengamatan langsung tentang alur pencatatan dan pelaporan rawat inap. Metode wawancara digunakan untuk mengetahui variabel apa saja yang diperlukan dalam pembuatan aplikasi pencatatan dan pelaporan rawat inap di Rumah Sakit Jiwa Menur Surabaya. Hasil observasi digunakan sebagai rancangan user interface dalam pembuatan aplikasi. Pada dasarnya data laporan yang tersedia di RS Jiwa Menur Provinsi Jawa Timur sudah dilakukan secara komputerisasi, namun pemakaian komputer tersebut belum dilakukan secara maksimal serta belum bisa digunakan sesuai sasaran yang diinginkan.Adapun permasalahan yang muncul dalam pengolahan data pegawai Kata Kunci : Aplikasi Pelaporan Rawat Inap

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Aplikasi Pelaporan Rawat Inap
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 651 Layanan kantor > 651.504 261 Rekam Medik
Divisions: Program Studi > D3 Rekam Medik dan Informasi Kesehatan
Depositing User: Indri Hartatiek Poerwatiningsih
Date Deposited: 30 Jun 2021 06:48
Last Modified: 05 Apr 2022 14:28
URI: http://repository.stikes-yrsds.ac.id/id/eprint/13

Actions (login required)

View Item View Item